Ketua DPD PDI Perjuangan Riau Tinjau Posko Siaga Covid-19 Desa-desa di Kab. Pelalawan 

PELALAWAN (Surya24.Com) - Dalam rangka memastikan penanganan dan perkembangan pencegahan Covid-19 hingga ke desa-desa yang ada di Kabupaten Pelalawan.

Ketua  DPD PDI Perjuangan Riau H. Zukri yang juga wakil ketua DPRD Riau.bersma anggota DPRD kabupaten pelalawan,kamis (09/04/20).

Melakukan kunjungan kedesa-desa yang telah mendirikan Posko Siaga Covid-19

Politisi PDI Perjuagan,H.Zukri beserta rombongan lanngsung meninjau poska siaga Covid-19 yaitu.desa Beringin Indah,desa Sialang Indah. 

",Posko Siaga Virus Corona ini didirikan di gerbang pintu masuk desa dan didalam posko itu,dilengkapi dengan alat  pencegahan seperti,alat mengukur suhu tubuh, hand sanitize pencuci tangan, tenaga medis, APD, dan juga Ambulan.Jelas Zukri. 

Dikatakan Wakil Ketua DPRD Riau ini,Setiap warga yang masuk kedesa di cek kondisi kesehatannya, didata dan ditanya, sehingga diketahui dari mananya",baik dari dalam desa muapun yang dari luar kota/kabupaten. 

Ia sangat mengapresiasi atas berdirinya posko-posko tersebut, sehingga perkembangan covid-19 ini dapat di minimalisir hingga ke desa-desa, H. Zukri juga berharap seluruh desa menyegerakan mendirikan posko siaga covid-19 sehingga dapat segera mencegah dari awal memutuskan rantai penyebaran covi-19.Tutup Politis Muncung Putih Itu.(hasbi)