Kepala Bendahara Umum Daerah Kampar Penuhi Panggilan Kejari

Kepala BPAKD Kab Kampar Edwar.SE keluar dari Kantor Kejari Negeri Kampar.

BANGKINANG KOTA (Surya24.Com) -BPKAD adalah pelaksana dibidang pengelolaan keuangan dan aset daerah, yang bergantung pada penerimaan, belanja, pembiayaan dan aset daerah 

Yang dipimpin oleh seorang Kepala sekaligus Badan sebagai Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD) dan Pejabat Penatausahaan Barang Milik Daerah serta melaksanakan fungsi selaku Bendahara Umum Daerah

 "Namun Kita sayangkan Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Kabupaten Kampar, Edwar.SE dipanggil oleh penyidik  Kejaksaan Negeri Kampar, Selasa (15/12/20)

Sekira pukul 13.10 WIB Kepala BPKAD Kampr Edwar tampa keluar dari Kantor Kejari Kampar. 

Beberapa orang Jurnalis langsung menghapirinya dihalaman Kejaksaan Negeri Kampar,kepada Jurnalis ,Edward membantah dirinya hadir ke kantor kejaksaan bukan memenuhi panggil penyidik atau terkait dugaan kasus.


"Tapi saya hadir ke sini dalam rangka penandatangan MoU tentang aset daerah kampar,"Cetus Edwar.

Sementara itu Kasi Intel Kejari Kampar, Silfanus Rotua Simaanullang,MH membenarkan tentang adanya kehadiran Kepala BPKAD Kampr Edwar,diminta hadir untuk memberikan keterangan. 

Terkait kehadiran Kepala BPKAD Kampar, ia membenarkan bahwa bersangkutan dimintai keterangan.",Tapi berkaitan dengan Kasus apa Kasi Intel itu belum bisa mengasih tau.

Tapi dari Pantuan Wartawan,Sekira pukul 14:35 Wib kepala BPKAD Kampr Edwar kembali memasuki salah satu Ruangan Penyidik  Kejaksaan Negeri Kampar. 

Setelah beberapa Jam dalam kantor kejari Kampar  Sorenya,Edwar tampa keluar dengan memegang dokumen langsung menuju ke mobilnya dengan plat Nomor Merah.(hasbi)